MAMA PAS || MANAJEMEN MENYAPA PASIEN
AJIBARANG - manajemen Rumah sakit sangat berperan penting dalam kesembuhan pasien yang ada di Rumah Sakit. Hal ini dapat terlaksana dengan adanya gerakan Mama pas (Manajemen menyapa pasien). Maka dari itu penting bagi manajemen untuk mengetahui apakah pasien merasa nyaman atau tidak saat perawatan.
Pasien akan merasa lebih nyaman ketika tenaga medis/ semua tenaga kesehatan secara tulus menunjukkan rasa empati. Untuk itu, para tenaga kesehatan harus senatural mungkin dalam menangani pasien dan tidak boleh emosi saat melakukan interaksi, karena tentu saja pasien bisa mengetahui bahwa tenaga medis tidak benar-benar tulus menanganinya dan menyebabkan pasien merasa tidak nyaman. Selain itu, penting juga bagi tenaga kesehatan untuk mengetahui kebutuhan pasien mereka dan secara tulus mau memeriksa serta membantu pasien.
Pendaftaran Rawat jalan :
🕰Senin-Kamis jam 06.30-11.00
🕰Jumat-Sabtu jam 06.30-10.00
🌐Website resmi RSUD Ajibarang
http://rsudajibarang.banyumaskab.go.id/
Jangan lupa follow akun social media kami lurr:
📣Facebook Page RSUD Ajibarang
https://www.facebook.com/rsud.ajibarang.ceria
🌀Instagram RSUD Ajibarang
https://www.instagram.com/rsud.ajibarang.ceria/
🔥Tik tok RSUD Ajibarang
https://www.tiktok.com/@rsudajibarangceria
Care Informasi lebih lanjut bisa menghubungi Customer care :
Telp : (0281)6570004
Wa : +62 813-9048-3929